seorang membeli sepeda montor bekas seharga Rp 12.000.000 dan mengeluarkan biaya perbaikan RP 500.000. setelah beberapa waktu sepeda montor itu di jual seharga RP 15. 000.000 berapa kerugian setelah menjual sepeda montor tersebut
Jawab: Rp 2.500.000
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Tidak mendapat kerugian, melainkan keuntungan.
Harga jual – (harga beli + biaya perbaikan)
= 15.000.000 – (12.000.000 + 500.000)
= 15.000.000 – 12.500.000
= 2.500.000