Seorang pedagang membeli 25 Bungkus roti dengan harga Rp45.000 kemudian roti itu dijual eceran dengan harga Rp2.000 per bungkus pedagang tersebut akan mengalami
2000×25 = 50.000
untung = 50.000-45.000 = 5000
maka pedagang itu akan mengalami keuntingan sebesar 5000