Seorang pedagang membeli sekeranjang tomat.Satu keranjang berisi 10,25 kg.Karena musim hujan 20% buah tomatnya busuk.Berapa kg buah tomat yg busuk?​

Posted on

Seorang pedagang membeli sekeranjang tomat.Satu keranjang berisi 10,25 kg.Karena musim hujan 20% buah tomatnya busuk.Berapa kg buah tomat yg busuk?​

Soal:

Seorang pedagang membeli sekeranjang tomat. Satu keranjang berisi 10,25 kg. Karena musim hujan 20% buah tomatnya busuk. Berapa kg buah tomat yg busuk?

Penyelesaian:

Busuk = Berat seluruh tomat × tomat busuk

= 10,25×20% = 10,25×0,2 = 2,05

Kesimpulan:

Jadi, jumlah tomat yang busuk adalah 2,05 kg

Gambar Jawaban