seorang pelari menurut garis lurus dengan kecepatan rata-rata 4 m/s selama 5 menit .kemudian melanjut kan dengan kecepatan rata-rata 2 m/s selama 5 menit dalam arah yang sama.hitung lah total perpindahan ya​

Posted on

seorang pelari menurut garis lurus dengan kecepatan rata-rata 4 m/s selama 5 menit .kemudian melanjut kan dengan kecepatan rata-rata 2 m/s selama 5 menit dalam arah yang sama.hitung lah total perpindahan ya​

Jawaban:

1800 m

Penjelasan:

5 menit= 300 s

4m/s X 300 s = 1200 m

2m/s X 300 s = 600 m

1200 m + 600 m = 1800 m