Seorang penjahit akan membuat pakaian untuk boneka. Untuk membuat baju memerlukan kain 3/10 meter dan 3/10 meter untuk celana. Berapa meter kain yang di butuhkan untuk membuat baju dan celana

Posted on

Seorang penjahit akan membuat pakaian untuk boneka. Untuk membuat baju memerlukan kain 3/10 meter dan 3/10 meter untuk celana. Berapa meter kain yang di butuhkan untuk membuat baju dan celana

Jawaban:

 frac{3}{10} + frac{3}{10} = frac{6}{10} = frac{3}{5}

Kain yang di butuhkan untuk membuat baju dan celana adalah ⅗ meter

Semoga Membantu ^^ ✨

Jawab:

frac{3}{5} Meter atau 0, 6 Meter

Penjelasan dengan langkah-langkah:

frac{3}{10}  + frac{3}{10} = frac{6}{10}

frac{6}{10} disederhanakan menjadi frac{3}{5}Meter atau 0, 6 Meter

—————————————————————————————————————-

#semogamembantu