Seorang penjual mie ayam mendapat pesanan 10 buah mangkuk dan dia harus mengantarkannya ke sebuah toko. jika penjual mie hanya sanggup membawa 3 buah mangkuk mie, berapa kali pergi ke toko tersebut untuk mengantar seluruh pesanan?

Posted on

Seorang penjual mie ayam mendapat pesanan 10 buah mangkuk dan dia harus mengantarkannya ke sebuah toko. jika penjual mie hanya sanggup membawa 3 buah mangkuk mie, berapa kali pergi ke toko tersebut untuk mengantar seluruh pesanan?

diketahui \ satu : kali : antar = 3 : mangkuk \ \ 10 : mangkuk div 3 : mangkuk \ 3,3 = 4 : kali : antar

Penjelasan:

diketahui

Seorang penjual mie ayam mendapat pesanan 10 buah mangkuk dan dia harus mengantarkannya ke sebuah toko. jika penjual mie hanya sanggup membawa 3 buah mangkuk mie,

ditanya

berapa kali pergi ke toko tersebut untuk mengantar seluruh pesanan?

jawab

10 ÷ 3

3,3

4x antar