Seorang petani dapat memanen 47.300 ton jagung pada tahun 2017, 32.730 ton pada tahun 2016, dan 29.687 ton pada tahun 2015. Taksirlah jumlah panen jagung tersebut selama tiga tahun.
Yang ditanyakan adalah taksirlah jumlah bla bla bla bla.
Jadi, kita menjumlahkan hasil panen terlebih dahulu lalu kita taksirkan.
47.300 ton + 32.730 ton + 29.687 ton
= 109.717 ton
Taksiran ke puluhan terdekat => 109.720 ton
Taksiran ke ratusan terdekat => 109.700 ton
Taksiran ke ribuan terdekat => 110.000 ton
Taksiran jumlah panen
= 47.300 + 32.700 + 29.700
= 109.700 ton