Seorang petani mempunyai tanah seluas 2,4 ha. 3/8 nya di tanami kelapa sawit.0,35 nya di tanami tebu.Sisanya ditanami singkong. Berapa meter persegikah luas tanah yang ditanami singkong?

Posted on

tolong di jawab pakai cara yg lengkap!!!!

Seorang petani mempunyai tanah seluas 2,4 ha. 3/8 nya di tanami kelapa sawit.0,35 nya di tanami tebu.Sisanya ditanami singkong. Berapa meter persegikah luas tanah yang ditanami singkong?

1 ha = 10.000 m2
2,4 ha = 24.000 m2

kelapa sawit
= 3/8 x 24.000
= 72.000/8
= 9.000 m2

tebu
= 0,35 x 24.000 = 35/100 x 24.000
= 840.000/100
= 8.400 m2

sisa areal yg ditanami singkong adalah
= 24.000 – (9.000+8.400)
= 24.000 – 17.400
= 6.600 m2

moga membantu….