Seorang petugas polisi sedang mengamati sebuah mobil yang melintas di depannya dengan kelajuan 5 m / s. Empat sekon kemudian, polisi lain yang berada 30 meter dari polisi pertama, melihat mobil tersebut melintasinya.berapakah ( a ) percepatan mobil, ( b ) kelajuan mobil ketika melintasi polisi kedua

Posted on

Seorang petugas polisi sedang mengamati sebuah mobil yang melintas di depannya dengan kelajuan 5 m / s. Empat sekon kemudian, polisi lain yang berada 30 meter dari polisi pertama, melihat mobil tersebut melintasinya.berapakah ( a ) percepatan mobil, ( b ) kelajuan mobil ketika melintasi polisi kedua

Jawaban Terkonfirmasi

DIketahui : 
Vo = 5 m/s
t = 4 sekon
s = 30 m
Ditanya : a = ? ; Vt = ?
Pembahasan
s = Vo.t + 1/2 a t^2
30 = 5.4 + 1/2 a 16 
30 = 20 + 8a
10 = 8a 
a = 0,8 m/s^2
Vt = Vo + a.t = 5 + 0,8.4 = 5 + 3,2 = 8,2 m/s