Seorang siswa membuat denah sebuah gedung berikut pekarangannya pada kertas gambar berukuran 40 cm * 25 cm ukuran gedung tersebut sebenarnya adalah 80 m * 50 m. skala yg digunakan pada gambar denah adalah? pakai cara!

Posted on

plis jawab ya kk kk yg ganteng dan cantik​

Seorang siswa membuat denah sebuah gedung berikut pekarangannya pada kertas gambar berukuran 40 cm * 25 cm ukuran gedung tersebut sebenarnya adalah 80 m * 50 m. skala yg digunakan pada gambar denah adalah? pakai cara!

Jawaban:

1:200

Penjelasan dengan langkah-langkah:

80m= 8000cm

50m= 5000cm

40/8000 = 25/5000

1/200 = 1/200

jadi skalanya adalah 1:200