sepotong kawat yang panjangnya 10 m dengan luas penampang 0,1 cm^2 diberi beban 100 kg sehingga panjangnya bertambah 13mm. modulus young kawat adalah…

Posted on

sepotong kawat yang panjangnya 10 m dengan luas penampang 0,1 cm^2 diberi beban 100 kg sehingga panjangnya bertambah 13mm. modulus young kawat adalah…

F = 100 . 10 => karena satuan kg dikali 10 dulu
= 1000 N
l = 10 m
A = 0,1 cm² = 1.10^-3 m²
∆l = 13 mm = 13.10^-3 m²
E = F.l / A.∆l
= 1000.10 / 1.10^-3.13.10^-3
= 796,2.10^6