seseorang yang tinggal di suatu gunung berencana memasang pembangkit listrik tenaga air.air mengalir di sungai yang memiliki lebar 4m dan dalam 1m.kecepatan aliran air tersebut 4m.s^-1 saat berada di tepi air terjun.ketinggian air terjun 5m.Daya yang dihasilkan pembangkit tersebut adalah .. kW

Posted on

seseorang yang tinggal di suatu gunung berencana memasang pembangkit listrik tenaga air.air mengalir di sungai yang memiliki lebar 4m dan dalam 1m.kecepatan aliran air tersebut 4m.s^-1 saat berada di tepi air terjun.ketinggian air terjun 5m.Daya yang dihasilkan pembangkit tersebut adalah .. kW

Jawaban Terkonfirmasi

L = 4 m
h = 1 m
v = 4 ms⁻¹
H = 5 m

P = … kW

E = Pt
P = E / t
Saat air terjun air, memiliki energi potnsial sehingga
P = (mgH) / t
Dari rumus ρ = m / V → m = ρV menghasilkan
P = (
ρVgH) / t
Untuk mencari V dari rumus debit Q = V / t 
→ V = Qt. Q = Av, sehingga V = Avt
Diperoleh rumus
P = (ρAvtgH) / t
P =
ρAvgH

P = (1000 kg/m³)(4 m x 1 m)(4 m/s)(10 m/s²)(5 m)
    = 800000 W = 800 kW