Setelah 5 tahun, modal Rp. 11.500.000 yang dibungakan secara majemuk akan diperoleh 18.520.865. Berapa tingkat bunga yang berlaku?

Posted on

Setelah 5 tahun, modal Rp. 11.500.000 yang dibungakan secara majemuk akan diperoleh 18.520.865. Berapa tingkat bunga yang berlaku?

Jawaban:

Na = Nt (1+I)^n

18.520.865 = 11.500.000 (1+i)^5

1,61051 = (1+i)^5

1,1 = 1+i

I = 0,1

i = 10%

bunga yang berlaku adalah 10%