a. Pundak b. Dada c. Bahu d. Punggung e. Leher
Setelah peluru dapat dipegang dengan baik, selanjutnya peluru di letakkan di
Jawaban Terkonfirmasi
Kelas: 10
Mapel: Penjaskes
Kategori: Keterampilan Olahraga Perorangan
Kata Kunci:
Kode: 10.22.2
e. Leher
Cara memegang peluru dalam tolak pelurumerupakan prasyarat untuk melakukan tolakan dengan baik. Posisi peluru dalam telapak tangan akan menentukan pengerahan tenaga yang diarahkan oleh lengan. Setelah benar cara menggengam peluru, maka selanjutnya adalah meletakkan peluru tersebur di sebelah leher.
soal-soal lain untuk belajar materi penjas keterampilan olahraga perorangan: brainly.co.id/tugas/16273957