Setiap muslim diperintahkan untuk melakukan mujahadah an-nafs, supaya hidupnya bahagia. Bagaimana cara menerapkan mujahadah an-nafs dalam kehidupan sehari-hari?

Posted on

Setiap muslim diperintahkan untuk melakukan mujahadah an-nafs, supaya hidupnya bahagia. Bagaimana cara menerapkan mujahadah an-nafs dalam kehidupan sehari-hari?

Jawaban:

1. bersabar dan menyisihkan waktu lebih lama dalam mengambil suatu keputusan shg keputusan yg diambil bukan berdasarkan pd nafsu belaka

2. memikirkan akibat dr perbuatan yg kita lakukan shg kita lebih berhati hati dalam bertindak dan bersikap

3. berdzikir kpd Allah krn Dzikirullah itu (dapat membuka) pengetahuan tentang keimanan, pembebasan dari kemunafikan, benteng dari syetan, dan penyelamat dari neraka.” (Miftah al-Shudur).

4. berdoa kepada Allah agar diberikan ketabahan, kesabaran dan tawakkal dlm menghadapi kehidupan di dunia

Penjelasan: