Shalat tarawih disebut juga dengan

Posted on

Shalat tarawih disebut juga dengan

Jawaban Terkonfirmasi

Shalat tarawih disebut juga dengan qiyamu ramadhan.

_________________________________

Pendahuluan

Shalat tarawih adalah shalat pada malam hari bulan Ramadhan atau disebut juga dengan qiyamu ramadhan. Jumlah rakaat shalat ini pada umumnya dilaksanakan sebanyak 8 rakaat, namun ada juga yang melaksankan 23 rakaat atau jumlah-jumlah lain. Shalat tarawih dilaksanakan setelah shalat isya.

Pembahasan

Syarat wajib shalat tarawih yaitu :

  1. Beragama islam
  2. Baligh atau dewasa, cukup umur untuk melaksanakan hal yang diwajibkan
  3. Berakal sehat, tidak dalam keadaan gila atau sedang mabuk
  4. Mumayyiz, yaitu bisa membedakan antara yang baik dan yang buruk

Syarat sah shalat tarawih yaitu :

  1. Suci dari hadast kecil maupun hadast besar
  2. Suci seluruh badan dan tempat shalat dari najis
  3. Menutup aurat
  4. Sudah masuk waktu shalat
  5. Menghadap kiblat

Rukun shalat tarawih yaitu :

  1. Niat
  2. Takbiratul ihram
  3. Membaca do'a iftitah
  4. Membaca surah Al-fatihah dan ayat al-Quran
  5. Rukuk
  6. Sujud
  7. Duduk diantara dua sujud
  8. Duduk tahiyat awal
  9. Duduk tahiyat akhir
  10. Salam (begitu seterusnya hingga rakaat selanjutnya)

________________________________

Pelajari lebih lanjut :

  1. Apa yang dimaksud dengan shalat tarawih brainly.co.id/tugas/13126452
  2. Manfaat shalat tarawih brainly.co.id/tugas/10139773
  3. Shalat yang sunnah muakkad brainly.co.id/tugas/22748609

Detil Jawaban

Mapel : Bahasa Arab

Kelas : 8 SMP

Materi : Shalat Munfarid dan Shalat Berjamaah

Kata Kunci : Shalat tarawih, rukun, syarat sah, syarat wajib

Kode Soal : 14

Kode Kategorisasi : 8.14

#OptitimCompetition

#TingkatkanPrestasimu