Siapa panglima perang pada zaman nabi muhammad yg paling hebat di dunia dalam sejarah islam??☆☆☆
Jawaban:
1. Khalid ibn al-Walid (584-642)
Khalid ibn al-Walid atau yang lebih sering disebut dengan Khalid bin Walid ini adalah panglima perang pada masa pemerintahan Khulafaur Rasyidin. Keberanian dan kehebatannya membuatnya ditakuti di medan perang. Pada masa perjuangannya sebagai panglima perang, ia belum pernah terkalahkan dan merupakan panglima tertinggi Nabi Muhammad beserta penerusnya.
2.Muhammad Al-Fatih (1432-1481)
Muhammad Al-Fatih juga dikenal dengan Mehmed II atau Mehmed sang penakluk. Ia menjadi sultan kerajaan Ottoman dalam waktu singkat pada Agustus 1444 – September 1446 dan kemudian pada Februari 1451 – Mei 1481.
Ini jawabnya harus pake bahasi inggris apa gimana?