Sidang ppki tanggal 18 agustus 1945 menetapkan keputusan di bawah kecuali

Posted on

Sidang ppki tanggal 18 agustus 1945 menetapkan keputusan di bawah kecuali

Jawaban:

Hasil Sidang PPKI Tanggal 18 Agustus 1945 Adalah :

Mengesahkan dan menetapkan Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Undang-Undang Dasar 1945.

Memilih Ir. Soekarno sebagai presiden dan Drs. Mohammad Hatta sebagai wakil presiden.

Membentuk sebuah Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP) untuk membantu presiden.