Sikap selektif dalam menghadapi pengaruh kemajuan iptek dalam bidang pertahanan dan keamanan

Posted on

Sikap selektif dalam menghadapi pengaruh kemajuan iptek dalam bidang pertahanan dan keamanan

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Sikap selektif menghadapi pengaruh kemajuan iptek dalam bidang pertahanan dan keamanan adalah sebagai berikut.

Kita tidak sembarangan dalam menggunakan aplikasi VPN. Hal ini karena aplikasi abal-abal mampu mengambil informasi dan data pribadi kita untuk tujuan yang berlawanan dengan hukum. Hal ini dapat menjadi ancaman bagi sektor hankam.

Penjelasan:

Perkembangan iptek merupakan dampak langsung dari perkembangan zaman. Hal ini tidak dapat kita hindari, tapi mampu kita kelola dengan baik. Salah satunya adalah dengan bersikap selektif terhadap kemajuan iptek.

Pelajari lebih lanjut tentang materi kemajuan iptek pada brainly.co.id/tugas/23948319

#BelajarBersamaBrainly