Sinar cahaya dari suatu medium ke medium lain mengalami perubahan sebagai berikut. 1.kecepatan penjalaran, 2.panjang gelombang, 3.arah, dan 4.frekuensi Pernyataan yang benar adalah…
Jawaban Terkonfirmasi
Optika geometri
Sinar cahaya dari suatu medium ke medium lain mengalami
perubahan sebagai berikut.
1.kecepatan penjalaran,
2.panjang gelombang,
3.arah, dan
4.frekuensi
Pernyataan yang benar adalah…
[1], [2], [3]