Sinta menabungkan uangnya sebesar RP. 5.000.000 di bank yang menjanjikan bunga majemuk 5% pertahun. Setelah 3 tahun sinta mengambil semua uangnya berapakah uang yang di terima sinta? Terimakasih…
Jawaban Terkonfirmasi
Mo = 5000000
n = 3
b = 5%
M = tabungan setelah n tahun
M = Mo × (1 + b)^n
M = 5000000 × (1 + 5%)^3
M = 5000000 × 1,05^3
M = 5788125
Uang yg diterima Shinta stelh 3 tahun
= 5788125
Rp 5.000.000 × 5/100 = Rp 250.000
Rp 250.000 × 3 = Rp 750.000
Rp 5.000.000 + Rp 750.000 = Rp 5.750.000,-