Siska mempunyai pita sepanjang 9 5/12 m kemudian memberikan nya kepada lusi sepanjang 3 3/12 m berapa sisapita yg dimiliki oleh siska​

Posted on

Siska mempunyai pita sepanjang 9 5/12 m kemudian memberikan nya kepada lusi sepanjang 3 3/12 m berapa sisapita yg dimiliki oleh siska​

Diketahui :

  • Siska mempunyai 9 5/12 m pita
  • Diberikan kepada Lusi sepanjang 3 3/12 m

Ditanyakan :

  • Sisa pita yang dimiliki Siska sekarang

Jawaban

9 frac{5}{12} - 3frac{3}{12}

 = frac{113}{12} - frac{39}{12}

 = frac{74}{12}

 = frac{37}{6}

{boxed {boxed { = 6frac{1}{6}{ : : m : pita}}}}

______________________

Pelajari lebih lanjut

______________________

Detail Jawaban

Mapel : Matematika

Kelas : 6

Materi : bab 2 – Pengerjaan hitung bilangan pecahan

Kata kunci : Pengurangan, pecahan, soal cerita.

Kode soal : 2

Kode kategorisasi : 6.2.6