Sistem irigasi subak dipimpin oleh seorang pengatur yang diebut pekaseh atau klean subak. Para pekaseh bekerja sama dengan para kepala desa dan perangkat desa dalam menjalankan tugasnya. Para pekaseh ini diangkat oleh petani, bukan oleh perangkat desa. Mereka mengatur dan memberitahukan ketersediaan air pada areal persawahan kelompoknya. Apabila kekurangan air, sistem pinjam air dijalankan agar semua petani mendapatkan air yang cukup untuk sawahnya.

Posted on

Kalimat utama dari paragraf di atas adalah … .

A. Apabila kekurangan air, sistem pinjam air dijalankan agar semua petani mendapatkan air yang cukup untuk sawahnya.

B. Mereka mengatur dan memberitahukan ketersediaan air pada areal persawahan kelompoknya.

C. Para pekaseh ini diangkat oleh petani, bukan oleh perangkat desa.

D. Sistem irigasi subak dipimpin oleh seorang pengatur yang diebut pekaseh atau klean subak.

Semua makhluk hidup memiliki kebergantungan yang saling mengisi antara yang satu dengan yang lainnya. Manusia memerlukan tumbuhan dan hewan, tumbuhan dan hewan juga memerlukan manusia. Demikian juga hewan. Makhluk hidup juga membutuhkan tanah, udara, air, dan matahari
untuk mendukung kehidupannya. Di sekeliling kita, dijumpai banyak bentuk saling kebergantungan antara manusia, hewan, dan tumbuhan, juga dengan komponen tak hidup lain.

Pokok pikiran dari paragraf di atas adalah … .

A. Manusia memerlukan tumbuhan dan hewan

B. Makhluk hidup juga membutuhkan komponen tak hidup

C. Saling kebergantungan antar makhluk hidup

D. Saling kebergantungan antara makhluk hidup dan komponen tak hidup lain​

Sistem irigasi subak dipimpin oleh seorang pengatur yang diebut pekaseh atau klean subak. Para pekaseh bekerja sama dengan para kepala desa dan perangkat desa dalam menjalankan tugasnya. Para pekaseh ini diangkat oleh petani, bukan oleh perangkat desa. Mereka mengatur dan memberitahukan ketersediaan air pada areal persawahan kelompoknya. Apabila kekurangan air, sistem pinjam air dijalankan agar semua petani mendapatkan air yang cukup untuk sawahnya.

Jawaban:

D. Sistem irigasi subak dipimpin oleh seorang pengatur yang diebut pekaseh atau klean subak.

Penjelasan:

sekian terima kasih