Sistem Operasi yang berbasis CUI?
Jawaban Terkonfirmasi
CUI (Character User Interface) biasa disebut sistem operasi
berbasis Teks dan berbasis GUI (Graphical User Interface). Sistem
operasi berbasis CUI, misalnya : DOS (Disk Operating Sistem) dan sistem operasi UNIX dan Linux pada terminal mode/ konsol. Sedangkan
sistem operasi berbasis GUI, seperti : Microsoft Windows 9x, 2000, NT,
XP, serta sistem operasi UNIX dan Linux yang juga sudah mendukung GUI.