Soal trigonometri beserta jawabannya

Posted on

Soal trigonometri beserta jawabannya

Seutas tali yang panjangnya 24m, salah satu ujungnya dikaitkan pada ujung tiang vertikal yang tingginya h meter dan ujung yang lain ditancapkan pada tanah sehingga membentuk sudut 30°dari tanah. berapa tinggi tiang sesungguhnya?

jawab

 sin( gamma ) = frac{d}{m} \ sin(30) = frac{h}{24} \ sin(30) times 24 = h \ 0.5 times 24 = h \ 12 = h

jadi tinggi tiang 12m