Stevani adalah orang Amerika yang berprofesi sebagai akuntan yang ahli. Perusahaan A dari Indonesia mengalami kesulitan dalam melakukan audit perusahaan sehingga memerlukan bantuan Stevani untuk melakukan audit tersebut. Peran masyarakat luar negeri tersebut adalah….

Posted on

A. produsen
B. konsumen
C. investor
D. sumber tenaga ahli​

Stevani adalah orang Amerika yang berprofesi sebagai akuntan yang ahli. Perusahaan A dari Indonesia mengalami kesulitan dalam melakukan audit perusahaan sehingga memerlukan bantuan Stevani untuk melakukan audit tersebut. Peran masyarakat luar negeri tersebut adalah….

Jawaban:

menurut saya yang tepat adalah D. sumber tenaga ahli

karena Stevani adalah tenaga yang ahli dalam bidang akuntan dengan begitu dia bisa menyelesaikan masalah di Indonesia.