Stok gelas di sebuah toko ada 1 gros. Selama dua hari berturut-turut, terjual 8 lusin gelas dan 15 buah gelas. Sisa stok gelas di toko tersebut adalah…

Posted on

Stok gelas di sebuah toko ada 1 gros. Selama dua hari berturut-turut, terjual 8 lusin gelas dan 15 buah gelas. Sisa stok gelas di toko tersebut adalah…

Jawaban:

penjelasannya :

1 gros= 144 buah

1 lusin = 12 buah

pernyataan soal:

1 gros – 8 lusin – 15 buah= ?

144 – 96 – 15 = 33 buah

jadi sisah stok gelas dari sebuah tokoh adalah 33 buah

Penjelasan dengan langkah-langkah:

semoga bermanfaat salam cerdas Fauzan

maaf simpel penjelasan nya

Penjelasan dengan langkah-langkah:

stok gelas = 1 gros gelas

= 144 buah gelas

selama dua hari terjual = 8 lusin + 15 buah

= ( 12 x 8 )buah +

= 96 buah + 15

=15 buah

sisa stok gelas di toko = 114 buah – 111 buah

= 33 buah

Jadi, sisa stok gelas di toko tsb adalah 33 buah.