Suami bertengkar dengan istrinya terkait perbedaan denah ketika akan membangun rumah baru. Suami istri tersebut bersikukuh terhadap prinsip masing masing. Ketika si istri menyadari bahwa prinsipnya kurang tepat, ia mau menerima pendapat suami. Berdasarkan ilustrasi tersebut dampak positif dari konflik adalah..
Dampak positif dari konflik yang dijelaskan pada ilustrasi tersebut adalah munculnya kesepakatan dalam memutuskan suatu permaslahan. Dimana seorang istri dan suami saling berargumen tentang pendapatnya masing-masing dan salah satu dari mereka mau mengalah demi suatu tujuan tertentu.
Pembahasan
Konflik sosial merupakan interaksi sosial yang dilakukan anggota masyarakat untuk mencapai tujuan yang diinginkannya.
Faktor penyebab suatu konlfik, sebagai berikut:
– Perbedaan setiap individu
– Faktor kebudayaan
– Faktor kepentingan
– Interaksi sosial
– Perubahan sosial
Jenis-jenis dari pertentangan, sebagai berikut:
– Konflik individu
– Konflik rasial
– Konflik agama
– Konflik politik
– Konflik sosial
– Konflik internasional
Dampak dari konflik sosial masyarakat, sebagai berikut:
Dampak negatif, yaitu:
– Menimbulkan kerusakan integrasi sosial masyarakat.
– Menimbulkan trauma secara psikologis dan sosial.
– Menumbuhkan rasa pendendam.
Dampak positif, yaitu:
Konflik dapat mengakibatkan suatu kesepakatan dari pihak-pihak yang berkonflik akan tetapi cara yang digunakan kurang tepat.
Pelajari lebih lanjut
materi tentang contoh dari pertentangan brainly.co.id/tugas/20992260
materi tentang indikator intensitas pertentangan sosial brainly.co.id/tugas/21877810
materi tentang interaksi sosial masyarakat brainly.co.id/tugas/3539730
—————————————————————–
Detail jawaban
Kelas: 11 – SMA
Mapel: Sosiologi
Bab: Konflik Sosial
Kode: –
Kata kunci: Pengertian pertentangan, pengertian konflik sosial, faktor-faktor yang menjadi penyebab adanya konflik sosial, dampak dari adanya suatu pertentangan atau konflik sosial, jenis-jenis dari konflik atau pertentangan di lingkungan masyarakat.
AJ.
Jawaban:
Dampak positif dari konflik adalah persatuan. Konflik dalam ilustrasi mendorong adanya persatuan antara pasangan suami istri. Hal ini karena adanya keinginan dari kedua pihak untuk terbuka menerima saran dari pihak lain.
Penjelasan:
Konflik adalah sebuah peristiwa sosial yang terjadi karena benturan keinginan atau kebutuhan yang berbeda. Konflik dapat membawa dampak positif dan negatif. Salah satu dampak positif konflik adalah timbulnya persatuan.
Pelajari lebih lanjut tentang materi konflik pada brainly.co.id/tugas/14347115
#BelajarBersamaBrainly