Suatu kawat alumanium panjangnya 3 meter di panaskan hingga mengalami perubahan 50 derajat celsius dari suhu awal 0 derajat celsius.Hitunglah panjang kawat setelah di panaskan?

Posted on

Suatu kawat alumanium panjangnya 3 meter di panaskan hingga mengalami perubahan 50 derajat celsius dari suhu awal 0 derajat celsius.Hitunglah panjang kawat setelah di panaskan?

Jawaban:

Panjang akhir = 3,0039 m

Penjelasan:

dik.

Lo = 3 m

∆T = 50⁰C – 0⁰C = 50⁰C

@ = 0,000026/⁰C

dit. Lt?

jawab :

Lt = Lo (1 + @ x ∆T)

= 3 (1 + 0,000026 x 50)

= 3 (1,0013)

= 3,0039