Suatu kegiatan yang membantu masyarakat dan meratakan hasil produksi kepada para konsumsi di seluruh wilayah adalah………

Posted on

TOLONG DIJAWAB YA TEMAN TEMAN ​

Suatu kegiatan yang membantu masyarakat dan meratakan hasil produksi kepada para konsumsi di seluruh wilayah adalah………

Jawaban:

Ekonomi(Distribusi)

Penjelasan:

Distribusi adalah usaha untuk menambah nilai guna barang/jasa.

Kegiatan distribusi bisa dilakukan perorangan atau lembaga distribusi(perantara).Lembaga atau perorangan yang melakukan distribusi disebut Distributor.Tujuan distribusi adalah:

a.Menyalurkan barang dari produsen kepada konsumen.

bnAgar hasil produksi lebih berguna bagi masyarakat.

c.Kebutuhan masyarakat akan barang/jasa

terpenuhi.

d.Agar komunitas produksi terjamin.

1.Distribusi Langsung adalah distribusi barang/jasa tanpa melalui perantara sehingga penyaluran langsung dari produsen kepada konsumen.

2.Distribusi Semi Langsung adalah sistem distribusi dari produsen ke konsumen melalui pedagang perantara yang merupakan bagian dari produsen.

3.Distribusi Tidak Langsung adalah sistem distribusi dari produsen kepada konsumen melaui agen,grosir,pedagang kecil yang bertindak sebagai pedagang perantara.