suatu kempa hidraulik dapat mengangkat 1 ton mobil.jika diameter penghisap besar 50 cm dan diameter penghisap kecil 10 cm,tentukan gaya yang harus dikerjakan pada penghisap kecil
Jawaban Terkonfirmasi
M1 = 1 ton = 1000 kg
d1 = 50 cm
d2 = 10 cm
F2 = ?
F1/d1² = F2/d2²
m1 x g / (d1)² = F2/(d2)²
1000×10 / (50)² = F2/10²
10000/2500 = F2/100
F2 = 400 N