Suatu muatan positif diletakkan dalam medan magnet seragam. Setelah dilepaskan dari keadaan rehat, maka selanjutnya muatan tersebut akan ….

Posted on

(A) bergerak dengan kecepatan tetap karena gayanya yang tidak nol mempunyai besar yang tetap

(B) bergerak dengan percepatan tetap karena gayanya tidak nol mempunyai besar yang tetap

(C) bergerak sepanjang lintasan lingkaran dengan kelajuan tetap karena gayanya mempunyai komponen yang sejajar dengan kecepatannya

(D) bergerak dipercepat sepanjang lintasan lingkaran karena gayanya mempunyai komponen yang sejajar dengan kecepatannya

(E) tetap rehat di posisinya karena gaya dan kecepatannya awalnya nol

Suatu muatan positif diletakkan dalam medan magnet seragam. Setelah dilepaskan dari keadaan rehat, maka selanjutnya muatan tersebut akan ….

Jawaban:

E. tetap tehat di posisinya karena gaya dan kecepatannya awalnya nol