Suatu pabrik membuat biskuit yang berbentuk lingkaran padat dengan diameter 5cm. Sebagai variasi pabrik tersebut juga ingin membuat biskuit dengan ketebalan sama namun berbentuk juring lingkaran dengan sudut pusat 90°. Tentukan diameter biskuit tersebut agar bahan produksinya sama dengan y ng berbentuk lingkaran.
Agar bahan produksinya sama dengan yang berbentuk lingkaran, panjang diameter biskuit berbentuk juring adalah 10 cm.
Pembahasan:
Lingkaran
Lingkaran adalah salah satu kurva tutup sederhana yang membagi bidang menjadi dua bagian, yaitu bagian dalam dan bagian luar lingkaran.
Lingkaran memiliki unsur unsur berikut
– Sudut pusat
– Unsur Berupa garis
- Busur
- Jari jari
- Diameter
- Tali busur
- Apotema
-Unsur Berupa Luasan
- Juring
- Tembereng
Rumus-rumus dasar lingkaran
Luas =
Keliling =
Diketahui:
Bangun datar lingkaran
Diameter
Jari jari
Sudut pusat juring lingkaran = 90°
Ditanya:
Diameter lingkaran 2
Jawab:
Bahan untuk lingkaran dan juring lingkaran yang digunakan sama, artinya volume kedua biskuit sama. Karena ketebalan kedua biskuit sama, maka hanya perlu memerlukan perhitungan luas kedua lingkaran.
Langkah 1: Tentukan luas lingkaran.
Langkah 2: Tentukan luas juring lingkaran.
Langkah 3: Tentukan diameter lingkaran.
Luas juring lingkaran = Luas lingkaran
Maka, diameter juring lingkaran tersebut adalah
Kesimpulan:
Jadi, agar bahan produksi biskuit berbentuk juring lingkaran sama dengan yang berbentuk lingkaran, maka diameter juring lingkaran adalah 10 cm.
Pelajari lainnya :
Mengenai luas juring:
Mengenai panjang busur:
Mengenai keliling lingkaran :
______
Detail Jawaban
Kelas: 8
Mapel: Matematika
Materi: Bab 7 – Lingkaran
Kode kategorisasi: 8.2.7
Kata kunci: biskuit, lingkaran, juring, diameter
#OptiTeamCompetition