Suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 15 orang dalam waktu 10 .jika pekerjaan tersebut harus selesai dalam 6 minggu,maka banyak pekerja yang harus ditambah adalah
Jawab:
Penjelasan dengan langkah-langkah:
w1 = 10 minggu
w2 = 6 minggu
p1 = 15 orang
maka p2 ?
p1/6 = p2/10
15/6 = p2/10
p2 = 150/6
= 25
maka banyak pekerja yang harus ditambah adalah 25-15 = 10 orang