suhu sebuah freezer mula mula -18°c. karena listrik padam selama beberapa menit, suhu di dalam freezer naik 10°c. setelah listrik kembali menyala, perlahan-lahan suhunya kembali turun 8°c. berapa suhu di dalam freezer tersebut sekarang? ​

Posted on

suhu sebuah freezer mula mula -18°c. karena listrik padam selama beberapa menit, suhu di dalam freezer naik 10°c. setelah listrik kembali menyala, perlahan-lahan suhunya kembali turun 8°c. berapa suhu di dalam freezer tersebut sekarang? ​

Jawab:

– 16°

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Suhu freezer sekarang = – 18° + 10° – 8° = – 16°

suhu naik berarti +

suhu turun berarti –