Sumber daya alam energi
Sda energi : air,angin,matahari
Sumber daya alam energi, yaitu sumber daya alam yang didalamnya terkandung energi. Contoh : bahan bakar minyak (bensin,solar,minyak tanah,dan lain-lain),gas alam,batu bara,dan kayu bakar. Manusia menggunakan energi yang dihasilkan oleh sumber daya alam itu untuk memasak,mengerakan kendaraan,mesin industri,dan sebagainya.