Sutan syahrir memiliki semangat nasionalisme yang sangat tinggi.ia termasuk golongan muda yang cepat dalam mengambil keputusan .semangat dan sifat sutan syahrir tersebut dibuktikan dengan….
| SEJARAH |
Perannya sebagai golongan muda dalam perjuangan kemerdekaan RI. Sutan Syahrir merupakan seorang yang berpemikiran kuat dan dia meyakini dengan kuat bahwa jika kemerdekaan menunggu Jepang, maka hal itu membuat kesan bahwa kemerdekaan merupakan hadiah Jepang. Ini menyebabkan dia dan golongan muda lainnya berinisiatif untuk melakukan penculikan Ir.Soekarno dan Mohammad Hatta.