Syair lagu jak ujung danau ranau​

Posted on

Syair lagu jak ujung danau ranau​

Jawaban Terkonfirmasi

Syair lagu "Sang Bumi Ruwa Jurai"

Jak ujung Danau Ranau

Teliu mit Way Kanan

Sampai pantai lawok jawo

Pesisir rik Pepadun

Jadi sai delom lamban

Lampung sai kaya-raya

Kik ram haga burasan

Hujau ni pemandangan

Huma lada di pematang

Api lagi cengkeh ni

Telambun beruntaian

Tanda ni kemakmuran

Lampung sai…

Sang bumi ruwa jurai

Sang bumi ruwa jurai

Cangget bara bulaku

Sembah jama saibatin

Sina gawi adat sikam

Manjau rik sebambangan

Tari rakot rik melinting

Ciri ni ulun Lampung

Lampung sai…

Sang bumi ruwa jurai

Sang bumi ruwa jurai

Penjelasan

Lagu Sang Bumi Ruwa Jurai merupakan lagu daerah dari provinsi  Lampung. Judul lagi ini berarti masyarakat asli dan pendatang. Lagu ini biasanya dinyanyikan pada acara adat dan pentas budaya.

Kalimat pertama pada lagu ini adalah "jak ujung danau ranau". Arti kalimat tersebut adalah "dari ujung danau ranau". Lagu dimulai dengan menceritakan penampakan keindahan alam berupa danau, pantai, dan hamparan ladang yang hijau.

Lagu ini juga menceritakan mengenai kekayaan alam di Lampung. Disebutkan juga kekayaan alam berupa lada. Kebun lada yang banyak di Lampung menjadi salah satu kebanggaan masyarakat. Juga adat istiadat yang dipegang teguh oleh masyarakat lampung dijunjung dengan baik.

Pelajari lebih lanjut

  1. Gaya bernyanyi lagu daerah brainly.co.id/tugas/723799
  2. Lagu daerah lampung brainly.co.id/tugas/21119060
  3. Arti Sang Bumi Ruwai Jurai brainly.co.id/tugas/13114158

Detail jawaban

Kelas: 8

Matpel: Seni Budaya

Bab: Lagu Daerah

Kode: 8.19.2

#AyoBelajar