Ta’awun yang di perintahkan adalah ta’awun dalam kebaikan dan
Jawaban Terkonfirmasi
Jawaban:
Ta'awun yang diperintahkan kepada umat islam adalah ta'awun dalam kebaikan dan ketaqwaan. Hal ini sesuai dengan salah satu isi kandungan dari ayat ke 2 surah al maidah. Tepatnya arti dari lafadz وَتَعَاوَنُوْا عَلَى الْبِرِّ وَالتَّقْوٰىۖ yang terdapat dalam surah al maidah ayat ke 2
Penjelasan:
Dalam ayat ke 2 urah al maidah juga menjelaskan tentang larangan tolong menolong dalam berbuat dosa. Contoh tolong menolong dalam berbuat dosa adalah
- Membantu kawan dalam berbohong
- Membantu membebaskan pencuri
- Membantu orang lain melakukan tindak korupsi
Pelajari lebih lanjut tentang materi isi kandungan surah al maidah ayat ke 2, pada brainly.co.id/tugas/20611023
#BelajarBersamaBrainly