Tanda yang tepat untuk mengisi 3/4 titik-titik 2/6 adalah
Tanda yang tepat untuk mengisi perbandingan pecahan tersebut adalah [ > ].
Pembahasan
Pecahan adalah bilangan yang terdiri dari pembilang dibagi penyebut. Pecahan dilambangkan dengan a adalah pembilang dan b adalah penyebut, a, b ∈ bilangan bulat, b ≠ 0.
..
Cara membandingkan pecahan
- Samakan penyebutnya
- Lihat pembilangnya, tentukan mana yang terbesar/terkecil.
Tanda [ < ] → lebih kecil dari
Tanda [ > ] → lebih besar dari
Tanda [ = ] → sama dengan
..
Dari penjelasan tersebut mari selesaikan soal berikut.
Diketahui :
Ditanya :
Tanda perbandingan ?
Jawab :
Samakan penyebut dengan KPK.
KPK dari 4 dan 6 adalah 12.
..
..
Jadi, Tanda yang tepat untuk mengisi perbandingan pecahan tersebut adalah [ > ].
..
Pelajari Lebih Lanjut
• Penjumlahan pecahan : brainly.co.id/tugas/16366410
..
==========================
Detail Jawaban
Kelas : 5
Mapel : Matematika
Materi : Pecahan
Kode soal : 2
Kode kategorisasi : 5.2.5
Kata Kunci : Membandingkan Pecahan