Tata ruang menurut UU No. 26 Tahun 2007 adalah wujud struktur ruang dan pola ruang. Jelaskan dengan contoh yang kalian tahu!​

Posted on

Tata ruang menurut UU No. 26 Tahun 2007 adalah wujud struktur ruang dan pola ruang. Jelaskan dengan contoh yang kalian tahu!​

Jawaban:

merupakan ekspresi geografis yang merupakan cermin lingkup kebijakan yang dibuat masyarakat terkait dengan ekonomi, sosial dan kebudayaan.

Di Indonesia, konsep perencanaan tata ruang dikembangkan dari masa ke masa. Dengan gagasan bahwa pembangunan infrastruktur akan mampu mempercepat terjadinya pengembangan wilayah.

Pada era 90-an, konsep pengembangan wilayah mulai diarahkan untuk mengatasi kesenjangan wilayah.

contoh : penataan ruang publik, penataan fasilitas umum

Penjelasan:

jadikan jawaban tercerdas ya:)