Tentukan banyaknya kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu 10 kg air dari 10 derajat C menjadi 50 derajat C jika diketahui kalor jenis air 1kkal/kg derajat C?
Jawaban Terkonfirmasi
Q = m . c . ΔT
m = 10 kg
c = 1 kkal/kg°C
ΔT = 50° - 10° = 40°C
Q = 10 . 1 . 40 = 400 joule