Tentukan faktorasi prima dari 64
2⁶
penyelesaian =
Faktor Prima dari 64 = 1,2,4,8,16,32,64.
Faktorisasi prima dari 64 = 2 × 2 × 2 × 2 × 2 × 2 = 2⁶
pembahasan =
Faktor adalah bilangan yang dapat membagi bilangan sampai habis
Faktorisasi prima adalah pecahan bilangan komposit yang terdiri dari bilangan-bilangan pembagi yang lebih kecil, dan hasil perkalian dari bilangan-bilangan tersebut sama dengan bilangan komposit yang disebutkan
Bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari angka 1, yang faktor pembaginya adalah 1 dan bilangan itu sendiri. Bilangan 2 dan 3 adalah bilangan prima, sedangkan 4 bukan bilangan prima karena 4 memiliki faktor selain 1 dan 4, yakni 2
Bilangan adalah suatu konsep matematika yang digunakan dalam pencacahan dan pengukuran. Simbol ataupun lambang yang digunakan untuk mewakili suatu bilangan disebut sebagai angka atau lambang bilangan
Jawaban:
Jawaban: Faktor Prima dari 64= 1,2,4,8,16,32,64. 2. Faktorisasi prima dari 64= 2 × 2 × 2 × 2 × 2 × 2 = 2⁶.