Tentukan kalimat utama dan gagasan pokok pada teks kunang kunag

Posted on

Plis yg jawab benar aku Tambahin poinnya

Tentukan kalimat utama dan gagasan pokok pada teks kunang kunag

Struktur (Simpulan)

Kalimat :
Kunang-kunang salah satu jenis serangga unik bukti kebesaran Sang Pencipta. Species kunang-kunang juga kekayaan yang dianugerahkan kepada negara kita sebagai salah satu negara tropis.

Paragraf 1
Kalimat Utama : Kunang-kunang adalah sejenis serangga yang dapat mengeluarkan cahaya yang jelas terlihat saat malam hari.
Ide Pokok : Kunang-kunang hewan bercahaya.

Paragraf 2
Kalimat Utama : Habitat kunang-kunang di tempat tempat lembab, seperti rawa-rawa
dan daerah yang dipenuhi pepohonan.
Ide Pokok : Habitat kunang-kunang.

Paragraf 3
Kalimat Utama : Seperti ciri-ciri serangga pada umumnya badan kunang-kunang dibagi menjadi tiga bagian: kepala, thorax, dan perut (abdomen).
Ide Pokok : Bagian tubuh kunang-kunang.

Paragraf 4
Kalimat Utama : Makanan kunang-kunang adalah cairan tumbuhan, siput-siputan kecil, cacing, atau serangga.
Ide Pokok : Makanan kunang-kunang.

Paragraf 5
Kalimat Utama : Cahaya yang dikeluarkan oleh kunang-kunang tidak berbahaya, malah tidak mengandung ultraviolet dan inframerah.
Ide Pokok : Cahaya kunang-kunang.

Paragraf 6
Kalimat Utama : Kunang-kunang salah satu jenis serangga unik bukti kebesaran Sang Pencipta.
Ide Pokok : Kebesaran Sang Pencipta

maaf kalau salah. 🙂