Tentukan persamaan garis yang melalui titik(5,1) dan (4,7)​

Posted on

Tentukan persamaan garis yang melalui titik(5,1) dan (4,7)​

Semoga bermanfaat dan maaf jika ternyata jawaban salah dan tidak jelas

Gambar Jawaban

Tentukan persamaan garis yang melalui titik(5,1) dan (4,7) adalah

-y – 6x + 31 = 0

Pendahuluan

Persamaan Garis Lurus adalah suatu garis dimana garis ini akan berbentuk lurus dalam koordinat kartesius, dan biasanya memiliki gradien (m) sebagai penentu garis lurus di sini.

Rumus yang dapat digunakan di soal ini

boxed{boxed{mathtt{ frac{y-y1}{y2 - y1} = frac{x-x1}{x2 - x1} }}}

Mari kita bahas soal di atas !

Pembahasan

Diketahui

Titik A (5,1)

Titik B (4,7)

Ditanya

Persamaan Garis Lurus

Proses Perhitungan

Karena di dalam sini hanya dicari persamaan garis lurus dan bukan gradien, maka kita langsung saja cari.

{mathtt{ frac{y-1}{7 - 1} = frac{x-5}{4 - 5 }}}

{mathtt{ frac{y-1}{6} = frac{x-5}{-1 } }}

mathtt{ -1(y-1) = 6(x-5) }

mathtt{-y + 1 = 6x - 30}

mathtt{ -y = 6x - 30 - 1}

mathtt{-y = 6x - 31}

boxed{boxed{mathtt{-y - 6x + 31 = 0} }}

Kesimpulan : Persamaan garis lurus yang melalui (5,1) dan (4,7) adalah

-y – 6x + 31 = 0

___________________

Detil Jawaban

Mapel : Matematika

Kelas : 8

Bab : 3.1

Kata Kunci : Persamaan Garis Lurus melalui 2 titik

Kode : 8.2.3.1