Tentukan suku-suku sejenis dari bentuk aljabar berikut. 2x + 3x² + 3x – x²​

Posted on

Tentukan suku-suku sejenis dari bentuk aljabar berikut. 2x + 3x² + 3x – x²​

Jawaban:

suku sejenisnya adalah 2x dan 3x

3x² dan x²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

semoga membantu jangan lupa jadikan jawaban terbaik ya