Terangkan ketertatikan antara coding dan teori dalam penelitian

Posted on

Terangkan ketertatikan antara coding dan teori dalam penelitian

Jawaban Terkonfirmasi

Coding atau pengkodean adalah usaha mengelompokkan jawaban responden menurut macamnya. Tujuannya adalah untuk menyederhanakan jawaban responden sehingga dapat diolah, sedangkan sebuah teori adalah landasan peneliti dalam melakukan penelitiannya. Dari teori yang digunakan, maka diketahui data apa saja yang ingin didapatkan dari lapangan. Sehingga, teori akan menentukan data apa saja yang nantinya peneliti cari dari lapangan.

Pelajari lebih lanjut Sosiologi kelas 10:

  • Kelas: 10
  • Mapel: Sosiologi
  • Bab: pengolahan dan analisis data
  • Kode: 10.20.7

Gambar Jawaban

Hubungan atau keterkaitan antara codung dengan teori adalah sederajat yaitu berupa analisis tentang suatu hal yang berhubungan dengan pencetus pertama, misalnya teori Galileo galilei .
Coding merupakan kegiatan merubah data berbentuk huruf menjadi bentuk angka.

Pelajari lebih lanjut

=============================

brainly.co.id/tugas/20823005

Detail jawaban

================================

mata pelajaran : Sosiologi
kelas : 10
materi : pengelolahan data
kode soal : 20
kode kategorisasi : 10.20.5