terdapat sebuah benda yang berbentuk tabung yang akan digunakan untuk mengisi air diketahui tabung tersebut memiliki jari-jari sepanjang 7 cm dan tinggi 28 cm Berapakah volume tabung tersebut ?​

Posted on

terdapat sebuah benda yang berbentuk tabung yang akan digunakan untuk mengisi air diketahui tabung tersebut memiliki jari-jari sepanjang 7 cm dan tinggi 28 cm Berapakah volume tabung tersebut ?​

Jawaban:

4.312 cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

Jari-jari (r) = 7 cm

Tinggi (t) = 28 cm

Ditanya:

Volume = ?

Penyelesaian:

V = πr²t

= 22/7 × 7 × 7 × 28

= 22 × 7 × 28

= 154 × 28

= 4.312 cm³

Jadi, volume tabung tersebut adalah 4.312 cm³

Jawaban:

Rumus volume tabung :

π × r × r × t

V = 22 × 7 × 7 × 28

7

V = 22 × 7 × 28

V = 154 × 28

V = 4.312 cm³

Volume tabung : 4.312 cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

SEMOGA MEMBANTU

⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐⭐

¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶∆¶

LIKE,KOMEN,AND FOLLOW