tertib nembayar tagihan pajak listrik merupakan salah satu cara menjadii warga negara yang baik. tahukah anda prosedur membayar tagihan pajak listrik? buatlah prosedur membayar tagihan pajak listrik!

Posted on

tertib nembayar tagihan pajak listrik merupakan salah satu cara menjadii warga negara yang baik. tahukah anda prosedur membayar tagihan pajak listrik? buatlah prosedur membayar tagihan pajak listrik!


Pembayaran Listrik Yang
Sedang Berjalan


Berikut ini alur prosedur
pembayaran listrik prabayar yang sedang berjalan adalah sebagai berikut :


1.     
Petugas administrator menghitung tagihan listrik yang dilihat
dari database berdasarkan data pemasangan, setelah itu petugas
administrator membuat data tagihan dan memberikan data tagihan kepada loket
pembayaran.


2.     
Petugas loket pembayaran menginputkan data tagihan ke dalam database.


3.     
Pelanggan memberikan struk tagihan bulan lalu kepada loket
pembayaran.


4.     
Setelah itu petugas loket pembayaran melakukan pencarian data
tagihan pelanggan, apabila tagihan pelanggan bulan lalu masih menunggak maka
dilakukan proses perhitungan denda tetapi apabila tagihan pelanggan bulan lalu
sudah dilunasi maka tidak dikenakan denda dan petugas langsung mencetak total
tagihan untuk dijadikan struk tagihan listrik.


5.     
Kemudian struk tagihan listrik lembar satu diberikan kepada
pelanggan dan struk tagihan listrik lembar dua diarsipkan di loket pembayaran.


6.     
Setelah proses pembayaran lisrik selesai, petugas loket
pembayaran memcetak laporan tunggakan pelanggan dan memberikan lembar satu
laporan tunggakan pelanggan kepada administrator dan mengarsipkan lembar dua.


7.     
Kemudian petugas administrasi menginputkan data tunggakan
yang ada di laporan tunggakan pelanggan ke dalam database administrasi.

Pertama mengisi formulir yang sudah disediakan