Tiara mengendarai mobil dengan kecepatan 79 km/jam untuk menempuh jarak sejauh 553 km….Jika Rina berangkat pada pukul 07.45,maka pada pukul berapakah Tiara akan sampai tujuan​

Posted on

Tiara mengendarai mobil dengan kecepatan 79 km/jam untuk menempuh jarak sejauh 553 km….Jika Rina berangkat pada pukul 07.45,maka pada pukul berapakah Tiara akan sampai tujuan​

Jawaban:

14.45

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui

K=79 km/jam

J=553 km

Ditanya

Waktu

Dijawab

W=J:K

=553 km:79 km/jam

=7 jam

07.00+07.45

14.45

SEMOGA MEMBANTU 🙂

Diketahui :
s = 553 km
v = 79 km/jam
Berangkat = 07.45

Ditanya :
Tiba?

Jawab :
t =  frac{s}{v}
t =  frac{553}{79}
t = 7 jam

= 07.45 + 7 jam
= 14.45